Banyak orang bertanya pada saya tentang identitas saya sampe ada yang
tanya tentang kehidupan saya, bahkan ada yang tanya tentang status
hubungan asmara saya.
Nama saya adalah Roy. biasa dipanggil Kanwa atau Pecok. Nama lengkap saya Roy Hasanuddin, tapi cukup panggil saya Kanwa. kenapa bisa di panggil kanwa? sebenarnya saya lebih akrab di panggil pecok. akibat ulah saya yang menganti id twitter menjadi @udinpecok tapi saya mulai merubah itu menjadi @roykanwa dan dengan alasanya karena ini nama pena saya, Oke. Perjalanan hidup saya memang lika liku, kenapa begitu? karena alur hidup saya tidak pernah di satu tempat alias pelompat . lompat pager sekolah, lompat cinta sahabat, lompat tali, lompat jembatan siak dan lompat - lompat lainnya.
Saya lahir di kota Sragen, 10 Oktober 1993 adalah putra dari pasangan dari Bapak Choeri Suparman dan Ibu Wiji Lestari. Saya anak ke 2 dari 3 bersaudara. Jl. Dahlia Ujung Nomer 56, kota Pekanbaru adalah alamat lengkap rumah saya sekarang .
Waktu kecil saya lahir di sragen. Saya lahir dan kecil di kampung halaman, dari keluarga serba pas pasan, kemudian hijrah ke pekanbaru, walau kondisi keluarga yang cukup tidak terlalu kekurangan tapi tetap saya bisa belajar.
Jenjang Pendidikan :
Taman Kanak - kanak, TK Al- Munawarroh adalah nama taman bermain saya ketika masih belum cukup umur untuk mengikuti jenjang persekolahan, hanya tingal sebagian teman yang ku ingat, dede, rida, tomy? :)
Sekolah Dasar, SDN 025 Sukajadi, Pekanbaru adalah nama sekolah dasar saya,
sekarang namasekolahnya udah di ubah jadi SDN089 Pekanbaru. Disekolah ini i have many friends dendi, riski, riji, fenny, harpy, reza, mila, denis, and many more remember the face but not the name :)
Saat SMP saya ingin melanjutkan belajar saya dan bukan cuma sekolah, dan saya mendapatkan kelas esklusif karena di tawari progran akselerasi dari sekolan SMPN 1 Pekanbaru. Cukup nekad kalo orang
bilang ke saya, dimana saya dengan kondisi keuangan keluarga yang masih belum bisa dikatakan cukup tersebut, dan nenkad memngambil program sekolah yang biayanya diatas biaaya sekolah reguler biasa, tapi jujur selama dua tahun justru saya mendapat banyak inspirasi kehidupan from many friends dan many beasiswa tentunya.
SMA, lulus sekolah dari saya mencoba mencari pengalaman lain di
daerah yang belum pernah saya jamah dan pastinya tantangan baru ya. SMA Negri 1 Pekanbaru, merupakan destinasi terakhir jenjang persekolahan saya. disini saya juga mengambil progam percepatan atau akselerasi sehingga saya tamat lebih cepat. Go a head Teman.
Sekarang saya kuliah di salah
satu universitas di Pekanbaru yaitu Universitas Riau dan saya
mengambil jurusan manajemen. Sekarang saya baru semester 6, entah anda baca kapan setelah tulisan ini, yang pastinya sejarah saya akan selalu saya update. Hobi saya adalah membaca ,
selain itu saya hobi mendengarkan musik sambil belajar, tentunya musik yang tidak heras meski menghentak hentak. lagu - lagu favorit saya adalah lagu - lagu dari letto pastinya, mereka menginspirasikan. Harapan saya kedepan adalah saya ingin
membahagiakan kedua orang tua dan seluruh keluarga saya, saya ingin
menjadi orang yang berguna bagi keluarga, bangsa, agama, tentunya juga
buat pujaan hati saya, dan semuanya yang terbaik buat saya, keluarga
saya, teman saya dan tentunya juga buat pasangan saya nantinya. Semoga
saja semua harapan saya terwujud. Amin!
Mungkin banyak orang yang melihat tulisan profil saya dari situs yang
ada dalam dunia maya, tapi jangan khawatir tentang info
yang saya berikan pada anda. Karena mungkin profil saya akan update lagi
beberapa waktu yang akan datang.
Sekian dari perkenalan saya, semoga kita selalu menjadi sodara dan mencari sesuatu yang berguna dalam dunia maya. Saya Kanwa, terimakasih.
No comments:
Post a Comment